Tampilkan postingan dengan label Zero Point Energy (ZPE): Energi dari ketiadaan?. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Zero Point Energy (ZPE): Energi dari ketiadaan?. Tampilkan semua postingan
Selasa, 06 Agustus 2013
Zero Point Energy (ZPE): Energi dari ketiadaan?
Untuk menghilangkan radiasi thermal, cukup dengan mendinginkan ruang tersebut pada temperatur nol absolut. Secara teori, pada temperatur ini tidak ada radiasi thermal dan semua partikel akan diam serta ruangan pun akan kosong dari partikel yang berseliweran.
Namun hasil penelitian mutakhir menunjukkan hal yang baru. Pada kondisi hampa seperti diatas masih terdapat radiasi yang tetap ada walau temperatur telah diturunkan hingga nol absolut. Radiasi ini disebut dengan "zero point radiation", dinamakan demikian karena sesuai dengan sifatnya yang tetap muncul pada temperatur nol absolut, dan energi pembangkitnya disebut dengan "zero point energy" (ZPE).
Langganan:
Postingan (Atom)