Rabu, 11 Agustus 2010 | 08:09 WIB
Shutterstock
Ilustrasi
TERKAIT:
JAKARTA, KOMPAS.com — Rokok kini tidak perlu dibakar dan bisa dipakai berulang-ulang. Rokok elektronik yang disebut dengan electronic nicotine delivery system (ENDS) kini sudah memasuki pasaran Indonesia.